December 31, 2010

Naikkan Rank Tidak Selalu Harus Bayar


Oleh  :  Harmen Batubara dan Rekan

SEO pelan tapi pasti pada dasarnya lebih fokus pada  kegiatan Off-Page SEO, yaitu bagaimana cara mempromosikan website Anda di balantara rimba raya internet ini dengan santai. Bagaimana membuat website Anda dibicarakan banyak orang di luar sana, diluar website Anda.

Kalau katakana  websitenya sudah dirancang internally didesign dengan standard SEO (On-Page SEO) atau SEO-ready, dan keren pula di mata pengunjungnya, masih ditambah lagi website anda dibicarakan diluar sana  dan menjadi buah bibir maka pastilah  website Anda Hebat. Search Engine seperti Google itu juga pintarnya ga pakar amat,  yang jelas kalau dia tau website anda dari website lain maka menurutnya itu keren, karena kerjanya search engine itu memang berkeluyuran ke mana-mana, juga ke website orang lain, bukan hanya ke website Anda saja. Nah, jika dia sering temukan web Anda maka search engine akan anggap website anda itu juga penting. Jika website Anda dianggap penting oleh search engine maka peringkatnya akan naik jika orang mencari sesuatu yang berhubungan dengan apa yang anda tuliskan di website Anda, maka pastilah dia akan menyodorkan website anda. Sederhana kan?

Jadi intinya adalah bagaimana membuat website anda dibicarakan diluar sana dan disenangi  oleh search engine.  Nah, sekarang bagaimana caranya agar website Anda menjadi buah bibir, atau menjad pembicaraan di website lainnya dan juga anda dapat memberikan “makanan-makanan” yang disukai oleh search engine.

Logikanya juga sederhana.  Pertama buatlah website Anda semenarik mungkin sehingga menarik orang lain untuk ngomongin website anda di website mereka. Kedua, Anda sendiri yang membicarakan website Anda tetapi dari website anda yang lainnya;  mungkin website anda yang satu lagi atau anda bicarakan website anda di website orang lain. Itulah inti dari SEO pelan tapi pasti.

Bagaimana agar orang lain yang melakukannya untuk Anda?

Kalau website anda bagus,  dan bermanfaat bagi para pengunjung lainnya maka dengan suka rela mereka akan melakukannya. Anda mungkin sudah tau bagaimana website Formula Bisnis.Com, yang punya adalah Joko Susilo tidak dipromosikan sendiri oleh Joko Susilo, tetapi dibicarakan oleh ribuan affiliasinya, seperti saya sedang membicarakannya saat ini. Mengapa ? Karena websitenya  memang heboh, dahysat, bermanfaat dan memuaskan.  Saya adalah salah satu affiliator atau apalah namanya  Joko Susilo, pelanggan yang puas, dan dengan suka rela mau membicarakan website Formula Bisnis di banyak tempat, dan ribuan orang lain lagi yang juga melakukan hal yang sama. Dan tentu saja, banyak juga orang lain yang membicarakannya di website mereka sendiri yang mungkin saja dari sisi negatifnya. Tetapi  tetap saja membuat website Formula Bisnis  heboh di internet, karena itu rangkingnya di search engine sangat TINGGI. Websitenya  memang sudah didesign dengan konsep ramah SEO, plus menjadi buah bibir!. Anda sudah lebih faham lagi sekarangkan?  Ya gitulah, bilang ya saja kok repot.

Jika Anda ingin sukses di bidang internet marketing dan memperoleh penghasilan tambahan yang dahysat dari bisnis internet maka Formula Bisnis adalah salah satu tempat belajar bisnis online yang dahsyat, lengkap, powerfull, dapat dipercaya dan terbukti mencetak banyak orang dengan cara duplikasi yang sukses, pendek kata lakukan saja seperti yang dia lakukan. Selesai gampang kan, hehehe.. promosi ne ye. Memang benar sih.  Anda bisa mencobanya, Buruan gabung dan coba sendiri serta buktikan sendiri, atau kalau tidak puas ya minta kembali uang Anda. Anda bebas resiko. Mumpung masih ada  garansi atau  masih berlaku, mumpung masih ada diskon, kali ada(?). Bersama Formula Bisnis anda pun bisa menjadi jutawan dan juga Jagoan SEO! Untuk bergabung sekarang, Anda akan saya pandu, klik Saja Disini.
Apa masih ada  website yang ramai dibicarakan oleh banyak orang dengan suka rela ? Ada dan banyak, banyak sekali malah!, misalnya Blogger Indonesianya Fatihsyuhud, karena memang bagus dan dapat dipercaya kredibilitas websitenya. Dia banyak juga mengajari banyak orang termasuk saya,  khususnya untuk tetap sopan di internet .  Contoh website lainnya yang juga cool dan adem tapi menggetarkan adalah Bisnis Usaha Reseller.Com  milik saya sendiri. Kapan lagi muji diri sendiri yak an ? Kan Ya lah. 

Masalahnya, adalah  sebelum website anda bisa menjadi pembicaraan orang. Bagaiamana harus menyikapinya ? Kalau sudah tenar sih ga ada masalah.

Nah, berita baiknya adalah Robot search engine itu KUPER juga, maksudnya kurang gaul juga. Namanya saja robot!  Di bilangin apa saja ya percaya saja. Dia tidak bakalan kenal atau tau siapa Anda sebenarnya, jadi Anda bisa saja memuji-muji website anda sendiri, tetapi anda berperan jadi orang lain. Pokoknya anda bisa memuji website anda sebanyak mungkin, maka robot itu pasti menilai website anda Top benar, dan menjadikannya naik rangking. Gampang kan. Masak kalah ama robot KUPER?  Tetapi terus terang kalau bisa ya berbuat yang oke-oke sajalah, kalau anda tekun dan sabar pasti rangking website anda akan naik juga. Pelan tapi pasti.

Kegiatan Promosi bisnis internet saat ini  sudah tergolong murah dan gampanng,  mudah dan murah bahkan gratis. Anda hanya perlu tenaga dan waktu untuk mengerjakannya. Jika Anda punya dana, anda bisa juga menempuh promosi jalur cepat. Sedangkan bagi anda yang masih pemula dan sayang dana maka bisa gunakan promosi cara lambat tapi pasti dan banyak yang gratis dan jangan lupa berkualitas lagi.

Bagi anda pemula dalam dunia bisnis internet, maka saran saya adalah untuk  mengambil cara promosi jalur santai tapi pasti saja, karena jalur ini bebas resiko kehilangan dana iklan, dan akan membuat anda secara bertahap menguasai seluk beluk internet marketing, bahkan pelan dan pasti Anda akan mengetahui juga seluk beluk dan istilah-istilah SEO, sehingga nanti anda pun dapat menjadi professional SEO. Inilah salah satu topik yang bisa anda  pelajari bila anda melakukannya secara perlahan, terukur dan terjadwal. Yang penting anda perhatikan adalah langkah nyata, bertindak sekarang juga. Jangan hanya membaca atau mendengar atau sekedar kagum, yang lebih penting adalah kita memulainya, dari yang kita sudah bisa saja. Maksudnya jangan tunggu sampai besok.
Jadikan website Anda menarik bahkan menggetarkan, bermanfaat bagi pengunjungnya, bukan hanya disenangi robot search enginenya saja melainkan juga oleh manusia yang mungkin akan membeli dan mengalirkan uang ke kantong anda. Agar orang lain menjadi bagian dari kegiatan Off-Page SEO anda dan sukur kalau bisa dengan menggunakan Faktor kali. Promosikan website bisnis internet Anda sendiri, sebaik dan sebanyak mungkin.


No comments: